Berita Terkini

KPU Madina Teliti Berkas Hasil Perbaikan

Ketua dan Anggota KPU Madina serta seluruh kelompok kerja sedang meneliti berkas hasil perbaikan bakal Pasangan Calon Bupati dan Wakil Bupati Madina Tahun 2015 di Aula KPU MadinaKetua dan Anggota KPU Madina serta seluruh kelompok kerja sedang meneliti berkas hasil perbaikan bakal Pasangan Calon Bupati dan Wakil Bupati Madina Tahun 2015 di Aula KPU Madina, Sabtu (8/8). (Foto.dok KPU Madina).

KPUMadina-Panyabungan

Komisi Pemilihan Umum (KPU) Mandailing Natal (Madina) meneliti berkas hasil perbaikan persyaratan pencalonan dan persyaratan calon dari tiga bakal pasangan calon (Paslon) Bupati dan Wakil Bupati Madina Tahun 2015 di Aula KPU Madina, Sabtu (8/8).

Rapat kerja penelitian berkas hasil perbaikan itu dihadiri Ketua KPU dan Anggota KPU Madina, Sekretaris KPU Madina, Mawardi, para Kepala Sub Bagian (Kasubbag), dan seluruh kelompok kerja (Pokja) yang bertugas dalam penelitian berkas tersebut.

Anggota KPU Madina Koordinator Divisi Teknis Penyelenggara, Akhir Mada menyampaiakn, seluruh berkas hasil perbaikan dari ketiga Paslon tersebut telah diterima KPU Madina sejak tanggal 4-7/8. "Dari hasil perbaikan berkas ini, kita akan melihat apakah berkas masing-masing

Bagikan:

facebook twitter whatapps

Telah dilihat 25 kali